Belajar Mengelola Stres dalam Pekerjaan

Digital Academy | Rosdiana Setyaningrum M.Psi, MHPEd - Psikolog

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Dunia kerja selalu dipenuhi dengan tekanan, bagaimana tidak? Setiap harinya, seseorang harus bergulat dengan aktivitas atau kegiatan yang menguras tenaga dan pikiran. Hal tersebut bisa menyebabkan terjadinya penumpukan emosi atau stres. Stres merupakan suatu bentuk keterangan fisik, psikis, emosi dan mental yang dialami oleh seseorang, di mana hal tersebut bisa memengaruhi kegiatan atau aktivitas seseorang tersebut. Kelas ini, akan mengajarkan cara melakukan manajemen stres secara mandiri, di sisi lain diberikan juga cara mengelola stres yang sesuai dengan kepribadian karakter. Belajar mengelola stres dalam pekerjaan agar mental health aman!
Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Mengenali pentingnya manajemen stres
icon ceklis Mengetahui faktor-faktor penyebab stres
icon ceklis Mengetahui tingkatan-tingkatan stres
icon ceklis Cara mengelola stres dengan D.I.S.C
icon ceklis Mengetahui cara menilai karakter diri sendiri
icon ceklis Mengetahui cara manajemen stres yang paling sesuai dengan kepribadian
Lihat lebih banyak

Kurikulum

12 Chapter | 1 Jam 3 Menit
    • Apa Itu Stres dan Indikasi Gejala-Gejala Stres

    • Faktor-Faktor Penyebab Stres

    • Tingkatan-Tingkatan Stres

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Rosdiana Setyaningrum merupakan seorang psikolog klinis lulusan Universitas Indonesia dan University of New South Wales, Australia. Rosdiana berpengalaman hampir 20 tahun dalam melakukan praktik psikologi. Kemampuan dan pengetahuannya tidak perlu diragukan, Rosdiana memegang Certified Trainer untuk Everything DISC, USA. Di sisi lain, dia sering menjadi narasumber di berbagai media dan seminar. Trainer di berbagai pelatihan terutama di bidang pengembangan diri dan komunikasi ini, merupakan dosen di CAE sebuah tempat pendidikan lanjut yang berfokus pada pendidikan guru. Kemampuannya pun merambah ke bidang lain, Rosdiana menjadi penulis buku di bidang pengembangan diri dan parenting dan penerima Best Inspiring People Award (2015), Srikandi Award (2015 & 2017). Apalagi yang perlu diragukan? Langsung aja belajar mengelola stres dari ahlinya!

Lihat lebih banyak
Semua Ulasan (11)
avatar
Ibu rumah tangga

avatar
Karyawan swasta
Bagus

avatar
Tidak / belum bekerja
kelas yang sangat bagus

avatar
Pekerja Lepas / Freelance
ok

avatar
Tidak / belum bekerja

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 77%
Kelas by Kreator
Manajemen Stres dengan Kecerdasan Hati
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Dr. HC. Ubaydillah Anwar Heart Intelligence & Soft Skills Specialist
Rp49.000 Rp209.000
Beli Kelas
cover class - 78%
Kelas by Kreator
Optimasi Otak Kanan untuk Meningkatkan Daya Ingat Super untuk Pemula
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Coach Suryanto HR Coach Suryanto HR
Rp100.000 Rp450.000
Beli Kelas
cover class
Kelas by Kreator
Heart Intelligence for Complaint Handling: Menangani Keluhan Pelanggan dengan Kecerdasan Hati
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Dr. HC. Ubaydillah Anwar Heart Intelligence & Soft Skills Specialist
Rp129.000
Beli Kelas
cover class - 77%
Kelas by Kreator
Menghadapi Orang Sulit dengan Kecerdasan Hati
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Dr. HC. Ubaydillah Anwar Heart Intelligence & Soft Skills Specialist
Rp49.000 Rp209.000
Beli Kelas
cover class
Kelas by Kreator
Manajemen Perubahan untuk Para Climbers
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Digital Academy Emalia Normalita - Professional Mentor
Rp189.000
Beli Kelas