Menguasai Editing Video Audio dengan Adobe Premiere

Silvania Aprilia, S.I.Kom | Guru Broadcasting SMK dan Founder Vania Digital Academy

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Video adalah tayangan dari potongan-potongan dalam sebuah produksi, dalam hal ini video bisa berbentuk film pendek, konten di sosial media, sampai promosi usaha. Memproduksi video pada umumnya akan melalui tiga tahapan, yaitu pra-produksi, produksi dan pascaproduksi. Di kelas ini, kamu akan mempelajari dan mempraktikkan editing video menggunakan Adobe Premiere, sehingga menjadi dasaran kamu untuk belajar editing video menjadi lebih profesional!

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Dasar editing video menggunakan Adobe Premiere
icon ceklis Pemahaman workspace
icon ceklis Sequence & tool
icon ceklis Pembuatan opening & credit title
icon ceklis Penggunaan efek & transisi
icon ceklis Pembuatan opening logo
icon ceklis Penggunaan chroma key
icon ceklis Pemahaman color grading
icon ceklis Pemahaman audio
icon ceklis Export media
Lihat lebih banyak

Kurikulum

14 Chapter
    • Pengenalan Adobe Premiere

    • Membuat Sequence

    • Adjustment Layer

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Silvania Aprilia, S.I.Kom adalah guru Broadcasting di salah satu SMK yang berada di kabupaten Bogor, dia juga memiliki kursus privat di tempat tinggalnya yang bernama Vania Digital Academy. Silvania lulusan S1 Komunikasi prodi Broadcasting di salah satu Universitas Swasta yang berada di Jakarta. Setelah lulus kuliah dia bergabung di salah satu TV lokal yang berada di Sultra. Di sisi lain, dia juga aktif dengan beberapa komunitas nasional. Dengan pengalamannya saat ini lebih dari 6 tahun, Silvania akan mengajak kamu untuk belajar editing video menggunakan Adobe Premiere sampai mahir.

Lihat lebih banyak
Semua Ulasan (10)
avatar
Pekerja harian

avatar
Mahasiswa / pelajar
baik

avatar
Graphic Designer

avatar
Tidak / belum bekerja
Oke

avatar
Tidak / belum bekerja
iiii

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 48%
Kelas by Kreator
Belajar Membuat Komik Digital dari Dasar
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Qourse.Id Bumilangit Academy
Rp99.000 Rp189.000
Beli Kelas
cover class - 62%
Kelas by Kreator
Kinemaster Master Class: Jago Ngedit Video Dengan HP !
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Heru Mudiyanto, M.Pd. Instruktur Kinemaster
Rp49.000 Rp129.000
Beli Kelas
cover class - 74%
Kelas by Kreator
Mobile Photography untuk Pengembangan Usaha
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Qourse.Id Husein
Rp49.000 Rp189.000
Beli Kelas
cover class - 48%
Kelas by Kreator
Pelatihan Berkarier di Dunia Esports
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Qourse.Id Edho Zell, Samuel Santosa, Hobert Kurniawan, Cahya Igustie Ragil, Roby Mahardika, Firza Prakarsa
Rp99.000 Rp189.000
Beli Kelas
cover class
Kelas by Kreator
Introduction to 3D Printing
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
PT Asia Rekacipta Manufaktur Alvin Tanto - 3D Printing Technology Special
Rp209.000
Beli Kelas